Asuransi Mikro Propos Demam Berdarah Dengue (ProDBD) merupakan produk asuransi kesehatan perorangan berbasis syariah sebagai solusi perlindungan dari penyakit demam berdarah. Produk ini memiliki jangka 3 (tiga) bulan dengan pembayaran kontribusi tunggal. Manfaat produk ini berupa Santunan Harian Rawat Inap selama Peserta menjalani perawatan di rumah sakit akibat penyakit demam berdarah atau Santunan Asuransi jika peserta meninggal dunia akibat penyakit demam berdarah.