Tahun 2020 telah terlewati setengah jalan. Enam bulan di tahun ini, dunia masih tersandera oleh pandemi COVID-19. Berdasarkan catatan Worldometers per 7 Juni 2020, kasus infeksi corona sudah menginfeksi sekitar 7 juta orang di seluruh dunia dengan korban jiwa...
Halo sis! Sudah nonton episode terakhir “The World of The Married Couple”? Jika sudah, jangan lama-lama baper alias bawa perasaan, ya. Drama Korea (drakor) yang sedang mendunia itu memang sukses menyedot emosi banyak kaum hawa. Tetapi, selalu ada nilai positif mengenai...
Seseorang yang sudah beranjak dewasa, mandiri secara finansial, pasti terbersit ingin memiliki rumah sendiri. Apalagi, jika sudah menikah dan memiliki anak. Namun, memenuhi kebutuhan papan ini membutuhkan komitmen yang tidak mudah. Mereka yang ingin memiliki rumah sendiri...
Beramal atau bersedekah pada dasarnya merupakan salah satu kebutuhan setiap orang. Pasalnya, setiap individu memiliki dorongan untuk menjadi relevan bagi komunitas di mana ia berada. Dengan berbagi kebaikan pada sesama dan lingkungan, kebutuhan sosial seseorang bisa terpenuhi....
Pandemi corona telah berdampak pada kehidupan perekonomian sebagian besar warga. Kebijakan menjaga jarak dengan orang lain serta berkegiatan di rumah saja bikin sejumlah warga tidak bisa melakukan pekerjaan dan bisnis seperti biasanya. Ada pula sekelompok masyarakat yang mengalami pemotongan...
Pandemi COVID-19 diperkirakan masih akan berlangsung lama dan berbahaya karena obat dan vaksinnya belum juga ditemukan. Di beberapa negara dunia yang sempat mengalami penurunan kasus positif COVID-19, belakangan mengumumkan tengah menghadapi gelombang kedua pandemi besar di abad...
Berdiam #DiRumahAja sudah diberlakukan lebih dari dua bulan sejak kasus pandemi corona meledak di Indonesia. Banyak orang mulai merasakan kebosanan akut bahkan mengalami gejala cabin fever. Itu adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan berbagai emosi negatif seperti bosan, lesu, frustrasi bahkan...
Pandemi COVID-19 yang telah berlangsung sejak awal tahun 2020, sudah menyeret perekonomian jatuh. Banyak perusahaan yang terpaksa gulung tikar karena terjangan pandemi ini. Akibatnya, banyak orang kehilangan pekerjaan dan tak jarang mengalami stres masalah keuangan karena pandemi....
Penyebaran virus corona yang belum reda mengakibatkan kita masih harus membatasi kegiatan di luar rumah. Mengingat kebanyakan kota-kota besar di Indonesia berada di status merah, bahkan hitam, kebanyakan sekolah di kota-kota besar masih menjalankan kegiatan belajar-mengajar dari...
Ada sebuah cerita dari Seattle, Amerika Serikat. Kurang dari dua minggu menjalani masa karantina karena virus corona, Angela dan suaminya merasakan kewalahan antara pekerjaan kantor yang dilakukan di rumah sembari mengasuh anak mereka. Selintas, Angela berpikir, akankah lebih masuk...
- Advertisement -

Recent Posts