Memanjakan diri setelah menggeluti rutinitas harian perlu dilakukan, loh. Tujuannya tentu saja untuk melindungi Anda dari stres, juga menjaga kesehatan mental dan fisik. Salah satu cara untuk memanjakan diri yang bisa dilakukan adalah menikmati waktu sendiri alias me time. Namun sejumlah...
Kelahiran seorang anak membawa banyak perubahan besar dalam kehidupan sebuah keluarga. Apapun pilihan yang akan Anda ambil, sebaiknya memang sesuai pilihan hati dan kebaikan bersama. Apabila Anda berniat melepas karir dan fokus mengurus anak dan rumah tangga secara penuh, persiapan...
Bila Anda berniat menambah jumlah anak, Anda tentu menyadari kalau tanggung jawab Anda juga akan bertambah. Secara finansial, kehadiran anggota keluarga baru otomatis meningkatkan pula porsi pengeluaran rumah tangga. Sebagai pencari nafkah keluarga, Anda harus memastikan kebutuhan semua anggota...
Ketika seseorang sudah berkeluarga, kondisi keuangannya akan banyak berubah. Tingkat pengeluaran melonjak tajam karena banyak pos pengeluaran baru yang harus ditutup. Pengeluaran rumah tangga yang "padat merayap" itu akhirnya sering membuat keluarga muda melupakan pentingnya menabung, berasuransi, dan berinvestasi....
Bagaimana persiapan WFH selama bulan Ramadhan Anda? Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, bulan Ramadhan tahun 2020 ini akan dilewatkan di tengah pandemi corona yang masih mencemaskan. Wabah penyakit akibat virus COVID-19 ini mengharuskan tiap orang menerapkan physical distancing agar menghalau penularan lebih...
Anda termasuk sandwich generation atau generasi sandwich? Sandwich generation adalah istilah dunia keuangan untuk menyebut seseorang yang terjepit di antara dua tanggungan finansial. Yaitu, tanggungan sebagai breadwinner atau pencari nafkah utama keluarga kecil yang terdiri dari dirinya sendiri, pasangan, dan anak; sekaligus menghidupi generasi di atasnya...
Berbicara soal asuransi, pada intinya adalah berbicara tentang perlindungan dan manfaat. Memiliki asuransi, artinya Anda telah mengalokasikan perencanaan keuangan untuk perlindungan atas hal-hal yang mungkin terjadi. Sebelum menentukan asuransi yang tepat, pastikan kebutuhan Anda dan cari produk asuransi yang sesuai...
Setiap orang pasti memiliki risiko, entah itu risiko sakit, risiko kematian, bangkrut, kehilangan pekerjaan, kehilangan harta benda, dan sebagainya. Hanya saja, tidak ada seorang pun yang tahu kapan risiko itu akan datang, termasuk Anda. Padahal, jika risiko itu datang,...
Era digital saat ini melahirkan begitu banyak aplikasi-aplikasi yang membantu kemudahan aktivitas hidup sehari-hari. Mulai dari aplikasi belanja, aplikasi transportasi, aplikasi olahraga, aplikasi keuangan hingga aplikasi pembayaran, hingga aplikasi khusus pemberi cashback dan lain sebagainya. Para pengembang aplikasi itu umumnya tidak memungut...
Setiap orang pasti memiliki harapan menjalani kehidupan di masa tua yang nyaman dan sejahtera. Anda tentu juga memiliki cita-cita serupa. Ketika sudah menua, secara alami tingkat produktivitas juga akan menurun sehingga besar kemungkinan Anda pun sudah tidak lagi aktif...
- Advertisement -

Recent Posts